Scroll untuk baca artikel
Example floating
Example floating
Pilkada 2024Politik

Mansur-Bobby Paparkan 7 Program Unggulan dalam Debat Publik Calon Bupati Pemalang

×

Mansur-Bobby Paparkan 7 Program Unggulan dalam Debat Publik Calon Bupati Pemalang

Sebarkan artikel ini
IMG 20241031 WA0067 scaled Debat Publik
Example 468x60

Pemalang, CMI News — Debat Calon Bupati Pemalang yang digelar oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada Kamis (31/10/2024) di Hotel Regina, menjadi ajang bagi pasangan calon Mansur-Bobby untuk memperkenalkan tujuh program unggulan mereka kepada publik.

Dalam acara ini, Mansur-Bobby menegaskan komitmen mereka untuk membawa perubahan signifikan di Pemalang, dengan program-program yang difokuskan pada pemanfaatan anggaran secara efektif.

Solusi untuk Rob di Ulujami,Permasalahan rob yang kerap terjadi di Ulujami menjadi salah satu perhatian utama Mansur-Bobby. Pasangan ini mengalokasikan dana sebesar Rp15 miliar untuk mengatasi masalah tersebut.

“Meskipun rob ini merupakan isu nasional dengan anggaran pusat sebesar Rp1,2 triliun, kami tetap berkomitmen untuk menyelesaikan masalah rob di Ulujami secara lokal dan darurat,” ujar Mansur-Bobby.

Dalam hal ini jga dipaparkan Tujuh Program Unggulan untuk Pemalangtujuh program unggulan yang mereka sebut “Misi Program Tuntas”. Program ini dirancang dengan skala prioritas untuk menjawab kebutuhan utama masyarakat Pemalang:

1. Tuntas Pendidikan: Meningkatkan mutu pendidikan di Pemalang agar lebih merata dan berkualitas.

2. Universal Health Coverage (UHC): Memastikan akses kesehatan yang merata untuk seluruh lapisan masyarakat.

3. Tuntas Pelayanan Masyarakat Melalui Birokrasi Bebas KKN: Mewujudkan pemerintahan yang bersih dan transparan bebas dari praktik korupsi.



PT RIZKI GROUP PROPERTYNDO Mengucapkan Selamat HUT ke-450 Kabupaten PemalangHUT Ke-450 Pemalang: SMP Negeri 1 Belik, Bersama Membangun Pendidikan UnggulSMP Negeri 2 Belik Mengucapkan Selamat HUT Ke-450 Kabupaten PemalangHUT Ke-450 Pemalang: SMP Negeri 1 Moga, Bergerak Bersama Membangun Generasi HebatGuyub Rukun untuk Pemalang Luwih Apik: Salam Hangat dari SMP Negeri 3 Randudongkal
Example 120x600











?




PT RIZKI GROUP PROPERTYNDO Mengucapkan Selamat HUT ke-450 Kabupaten PemalangHUT Ke-450 Pemalang: SMP Negeri 1 Belik, Bersama Membangun Pendidikan UnggulSMP Negeri 2 Belik Mengucapkan Selamat HUT Ke-450 Kabupaten PemalangHUT Ke-450 Pemalang: SMP Negeri 1 Moga, Bergerak Bersama Membangun Generasi HebatGuyub Rukun untuk Pemalang Luwih Apik: Salam Hangat dari SMP Negeri 3 Randudongkal





Lembaga Bantuan Hukum Partner

error: Content is protected !!